Hari Santri Nasional
Hari Santri Nasional
Hari Santri
Nasional, Ratusan
Santri Padati Lapangan Desa Sruweng
Senin 22 Oktober 2018 Kegiatan Upacara Hari Santri Se
Indonesia yang ke 3 Di Lapangan Desa Sruweng Kecamatan Sruweng Pada Jam 7.30
WIB
Hadir dalam Upaca tersebut Muspika
Sruweng
siswa Ulama, para tokoh-tokoh
organisasi ormas Islam, massa Islam, siswa MI ,MTS, MA dan Para Santri.
Dalam
upacara tersebut selaku Pembina Upacara
Camat Sruweng Drs. MUNADI. M. Si. Menyampaikan
agar santri mampu menghadapi era digital, karena kemajuan digital membawa
manfaat yang besar dan mudarot yang besar pula.
---- Berita Terkait ----